+6221 - 88385761 / +62821 2255 5339 admin@purnamalab.com
Purnamalab News Update

Cemaran Kadmium dan Pertanian Indonesia

April 13th, 2022

Cemaran Kadmium dan Pertanian Indonesia

Pencemaran logam kadmium menjadi isu penting pada pengelolaan lahan pertanian karena dapat mengakibatkan penyakit kanker, kerusakan jantung, hati, ginjal, paru-paru, mutagenesis, patah tulang hingga menyebabkan kematian pada manusia.

Akumulasi kadmium pada tanaman menghambat pertumbuhan, penurunan hasil, dan mempercepat kematian tanaman. Pencemaran kadmium pada lahan pertanian di beberapa daerah di Indonesia telah melebihi ambang batas sehingga memerlukan perhatian serius baik oleh pelaku industri, petani, maupun pemerintah. Pencemaran ini berasal dari pembuangan limbah industri, aplikasi pestisida dan pupuk kimia secara berlebihan dan terus menerus, serta pembuangan sampah rumah tangga ke sungai. Remediasi lahan tercemar kadmium dapat dilakukan dengan cara pengelolaan limbah industri, efisiensi penggunaan pupuk anorganik dan pestisida, pengolahan tanah minimal, pengelolaan air, aplikasi kapur, bakteri, pupuk organik, penanaman gulma penyerap kadmium atau tanaman kacang tanah, dan peningkatan pengawasan pemerintah.

Yuk, sadari resiko cemaran kadmium pada pangan yang kita konsumsi.
_______________________
Follow Facebook Kami
http://www.facebook.com/purnamalab.purnamalab

Follow Instagram Kami
http://www.instagram.com/rapidtestkit

Kontak Telegram Kami
t.me/admpurnamalab

"Salam Smart Indonesia Sehat"
Telpon : +62 21 88385761
Fax : +62 21 88385759
WhatsApp : 0878 8895 8140
www.purnamalab.com

#youarematter #kadmium #cemaran #pertanian #pestisida #pangan
#quotes #purnamalab #rapidtestkit #kemananpangan #purnamalabtv

Related News & Events

April 17th, 2024

Sumber Cemaran Residu Pestisida pada Pangan Segar Asal Tumbuhan (PSAT)

Cemaran residu pestisida dapat berpotensi membahayakan kesehatan manusia jika tidak... 

April 2nd, 2024

Bahaya Residu Antibiotik Berlebih pada Daging Ayam

Residu antibiotik berlebih pada daging ayam dapat menyebabkan ganguan kesehatan. 

March 20th, 2024

3 Alasan Kenapa Makanan Harus Aman

Hallo Rekan Smart, kenapa makanan aman itu penting untuk kehidupan kita ? Ini nih bisa...